MITIGASI BENCANA GEMPA DILINGKUNGAN SEKOLAH Hallo, Sobat BM!Selasa, 27 Januari 2026MITIGASI BENCANA GEMPA DILINGKUNGAN SEKOLAHSebagai respons atas dampak gempa bumi di wilayah Trenggalek yang terasa hingga daerah sekitar, SMK Bhakti Mulia Pare melakukan penanggulangan gempa bumi di lingkungan sekolah demi menjaga keselamatan dan kenyamanan warga sekolah.